Halo sahabat-sahabat Enginer bagi sebagian orang mungkin sudah tidak asing lagi dengan AC, meskipun tidak benar-benar mengetahui Cara Kerja Sistem AC. Karena peralatan tersebut sudah menjadi hal yang umum dan termasuk ke dalam peralatan rumah tangga yang wajib ada. Terutama untuk daerah atau lingkungan yang memiliki kondisi udara yang cukup tinggi. Penggunaan AC itu banyak dimanfaatkan untuk memperoleh kenyamanan termal di dalam ruangan.

Nah ada berbagai banyak tipe AC yang sering kita temui, salah satunya adalah seace speech wall-mounted speed dog trf Killer dan lain sebagainya. Pada dasarnya semua jenis AC itu memiliki cara kerja yang sama.

Pada artikel kali ini saya akan share Cara Kerja Sistem AC. Sistem AC yang sering kita temui dalam kehidupan rumah tangga seperti speed wallmounted termasuk kedalam sistem refrigerasi kompresi uap. Hal itu ditandai dengan adanya mesin penggerak mekanik seperti kompresor.

Pada sistem refrigerasi kompresi uap terdapat empat komponen utama yang saling terhubung melalui jaringan pemipaan yang tertutup. Keempat komponen tersebut terdiri dari kompresor, kondensor, katup ekspansi, dan evaporator. Namun ada juga komponen-komponen lain sebagai pendukung seperti Liquid, decipher, filter dryer, CY glass, akumulator, dan valve.

Nah untuk memahami Cara Kerja Sistem AC secara keseluruhan Mari kita kenali dulu fungsi dan posisi pemasangan pada setiap komponennya.

Komponen pertama compressor: Kompresor itu dipasang diantara akumulator dan kondensor. Jadi dikatakan bahwa kompresor ini merupakan komponen utama atau jantung dari sistem refrigrasi. Kompresor berfungsi untuk memompa dan mengalirkan refrigent, yaitu dengan cara menekan refrigent sehingga terjadi kenaikan tekanan di kondenser. Jadi pada saat proses kompresi ini fluida atau refrigran akan berubah dari gas bertekanan rendah dan temperatur misalnya 11 derajat Celcius menjadi gas bertekanan tinggi dan bertemperatur tinggi misalnya 73° Celcius.

Komponen yang kedua adalah kondensor: kondensor dipasang setelah kompresor dan sebelum Liquid receiver. Kondensor itu berfungsi sebagai media atau tempat refrigran mengalami kondensasi karena membuang kalor ke lingkungan sekitar. Jadi di condensed ini terjadi perubahan asa dari gas bertekanan tinggi ke cair bertekanan tinggi. Sehingga si refrigran itu bertukar panas dengan lingkungan sekitar dengan bantuan fans atau blower.

Lalu yang ketiga ada Liquid deceiver: Liquid deceiver ini dipasang setelah kondensor sebelum filter dryer. Nah Liquid deceiver berfungsi sebagai penyimpan cairan refrigeran yang berasal dari kondensor. Sehingga refrigent yang mengalir benar-benar cair dan juga berfungsi sebagai penampung refrigeran.

Jadi sederhananya liquide deceiver ini memastikan refrigran yang keluar dari kondensor itu benar-benar cair. Bisa kita lihat konstruksinya ketika keluar dari kondensor dia masuk ke bagian atas, lalu ketika keluar dia ada di bawah jadi memastikan bahwa refrigent yang keluar dari Liquid deceiver itu benar-benar cair.

Lalu komponen yang keempat ada filter dryer: Jadi filter drier ini dipasang sebelum CY glass dan setelah Liquid deceiver. Nah fungsinya yaitu untuk menyaring refrigerant dari kotoran dan mengirimkan refrigran dengan cara menyerap uap air yang terkandung didalam refrigran. Jadi di dalam filter dryer ini terdapat silica gel. Hasil kerja inilah yang berfungsi untuk menyerap air dan sebagai filter yang terdiri dari kawat kasa yang sangat halus, yang berfungsi sebagai penyaring kotoran.

Komponen yang kelima ada CY glass: Komponen ini berfungsi untuk melihat isi refrigran dalam sistem. Apakah cukup atau suram, dan digunakan untuk melihat apakah refrigeran mengandung uap air atau tidak. Hanya yang terdetek dengan melihat warna pada CY glass.

Lalu komponen yang keenam ada katup ekspansi: Jadi ada beberapa tipe dari katup ekspansi. Ada yang kapiler ataupun kyb Nah kalau yang kapiler ini tidak ada sensornya. Katup ekspansi dipasang sebelum evaporator, Fungsinya untuk apa? Katup ekspansi ini berfungsi untuk mengatur laju aliran refrigeran masuk evaporator dari Liquid sehingga sesuai dengan laju penguapan.

Komponen yang ketujuh ada evaporator: Komponen evaporator dipasang setelah katup ekspansi dan sebelum akumulator. Evaporator berfungsi sebagai media atau tempat refrigent mengalami penguapan. Jadi pada evaporator ini terjadi perubahan fasa refrigran dari campuran menjadi gas bertekanan rendah.

Komponen yang ke-8 ada akumulator: Akumulator dipasang sebelum kompresor dan setelah evaporator.

Service AC Terdekat Untuk Masalah AC

Dari penjelasan tentang cara kerja sistem AC dan bagian-bagianya diatas saya berharaap agar masyarakat yang menggunakan AC dapat mengetahui dan memahami ketika terjadi masalah pada Ac yang digunakan. Namun saya merekomendasikan agar anda menghubungi teknisi service AC terdekat saat terjadi gangguan pada AC yang anda gunakan. Percayakan kepada mereka yang expert untuk perawatan AC, karena untuk melakukan perawatan dan perbaikan tidak hanya dibutuhkan keahlian. Namun juga membutuhkan peralatan khusus yang hanya dimiliki para teknisi AC.

Chat Whatsapp
Call Now